Pengetahuan Adalah Kekuatan
August 08, 2016
Edit
Pengetahuan adalah materi Kerajaan Nabi Sulaiman: seluruh dunia adalah bentuknya, dan pengetahuan adalah jiwanya.
Karena hikmah ini, makhluk-makhluk yang hidup di lautan, di berbukitan, dan di daratan tak berdaya di hadapan Manusia.
Macan dan singa takut terhadapnya; buaya sungai yang besar pun gemetar.
Peri dan jin mencari tempat perlindungan terhadapnya, masing-masing bersembunyi di tempat