Mursyid Dan Buncis
December 31, 2018
Edit
Maulana Jalaluddin Rumi dalam salah satu syairnya berbicara tentang buncis yang dimasak.
Seorang guru "Mursyid' digambarkan sebagai seorang koki yang sedang memasak buncis agar enak dinikmati
Buncis-buncis adalah gambaran dari "Murid Thariqat" Salik, dimana saat masih mentah dan baru dimasukkan kedalam wajan, suka sekali meloncat-loncat bahkan ada yang hendak keluar karena masih kaku.
Kadang